Harga Cat Tembok Kecil – Bisa dibayangkan kalau suatu bangunan atau rumah pada dindingnya tidak terlapisi oleh warna-warna yang indah.

Tentunya membuat suasana jadi gampang membosankan bukan? Oleh karena itu, dinding perlu cat sebagai elemen untuk memperindah bagian dalam maupun luar ruangan.

Berbagai varian cat tembok bisa kamu lihat harganya pada ulasan kali ini. Selain itu, ada juga hiasan untuk mempercantik dan melindungi dinding untuk rumah pribadi maupun bangunan komersial.

Untuk mengetahui info lebih lengkapnya, bisa simak lebih dulu artikel ini sampai ya.

Berbagai Harga Cat Tembok Kecil

Berbagai Harga Cat Tembok Kecil

Untuk memberikan warna pada suatu ruangan, maka kamu semua bisa menggunakan cat untuk dinding. Saat ini, kamu bisa menjumpai beragam cat untuk dinding di pasaran.

Berikut ini beragam harga cat yang ukurannya cukup untuk memperindah ruangan, yaitu:

Dulux

Merk yang satu ini mempunyai berbagai merk dan jenis untuk dinding rumahmu maupun bangunan komersial. Untuk per 2,5 liternya dibanderol dengan harga Rp 117.500 saja.

Untuk yang varian Pearl Glo dibanderol dengan harga Rp 180.000 per 2,5 liternya. Sedangkan yang varian Pentalite Standard Colour harganya Rp 137.000 per 2,5 liternya.

Mowilex

Untuk cat yang satu ini dibanderol dengan harga Rp 60.000 saja untuk per liternya. Ada juga berbagai ukuran lainnya dengan harga yang terjangkau.

Metrolite

Kalau cat yang dengan merk yang satu ini dibanderol dengan harga yang terjangkau. Cukup dengan Rp 78.000 untuk per 3 liternya, kamu bisa mendapatkan untuk memperindah ruangan.

Catylac

Kamu bisa mendapatkan cat yang merk Catylac ini dengan harga Rp 93.500 untuk per 5 kilogram. Kalau untuk yang ukuran 25 kilogram, bisa mendapatkannya dengan harga Rp 455.000 saja.

Vinilex

Untuk merk Vinilex ini, per 5 kilogramnya bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 75.000 saja. Perlu yang ukuran 25 kilogram? Kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 445.000 saja!

Matex

Merk yang satu ini juga bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 60.000 saja untuk per 4 kilogramnya. Kalau yang variannya 25 kilogram, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 295.000 saja.

Profitex

Nah, kalau merk Profitex ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 26.500 saja untuk per 5 kilogramnya. Sedangkan untuk yang varian 25 kilogram, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 120.000 saja.

Avitex

Untuk merk yang satu ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 73.500 untuk setiap 5 kilogramnya. Jadi, terjangkau untuk memperindah ruangan.

Kem-Tone

Kalau cat yang satu ini ada yang bisa untuk bagian dalam maupun luar ruangan. Tersedia dua varian pada merk Kem-Tone ini yaitu untuk interior dan eksterior

  • Interior warna standar: dibanderol dengan harga Rp 204.000 saja per 3,78 liternya. Untuk yang 18,9 liter dibanderol Rp 972.000 saja.
  • Interior warna tua: untuk 3,78 liternya bisa didapatkan dengan harga Rp 257.000 saja. Kalau yang 18,9 liter bisa kamu dapatkan di harga Rp 1.145.000 saja.
  • Eksterior warna standar: dengan harga Rp 300.000 saja, kamu bisa mendapatkan cat ini dengan ukuran 3,78 liter. Untuk yang variasinya 18,9 liter dibanderol dengan harga Rp 1.461.000
  • Eksterior warna tua: dengan merogoh kocek Rp 320.000 saja, bisa mendapatkan cat yang ukurannya 3,78 liter ini. Kalau yang 18,9 liter, kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 1.550.000 saja.

Colortone

Merk yang satu ini menawarkan tiga varian berbeda yaitu untuk primer, warna standar, dan warna tua. Untuk primer yang 2,5 liter dengan harga Rp 58.000 dan yang 17,5 liter harganya Rp 390.000 saja.

  • Warna standar: ukuran 2,5 liter dibanderol dengan harga Rp 60.000 saja. Untuk yang ukuran 17,5 liter harganya Rp 400.000 saja.
  • Warna tua: ukuran 2,5 liter harganya Rp 70.000 saja, sedangkan untuk yang ukuran 17,5 liter bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 480.000 saja.

Spectrum

Untuk merk Spectrum ini terdiri dari dua varian, yaitu warna yang standar dan warna tua. Ukuran 3,78 liter untuk warna standar dibanderol dengan harga Rp 107.000 saja.

Kalau ukuran 18,9 liter ini harganya Rp 512.000 saja. Berbeda halnya dengan yang warna tua. Untuk ukuran 2,7 liter harganya Rp 127.000 saja.

Mau yang ukurannya 18,9 liter? Bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 610.000 saja.

Nippon Paint

Untuk merk yang satu ini tentu sudah tidak asing lagi di telingamu. Ada berbagai varian yang ukurannya 2,5 kilogram. Untuk yang varian Spot-less bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 148.000 saja.

Kalau untuk varian Weatherbond harganya Rp 180.000 saja. Sedangkan untuk yang varian 3 in 1 nya bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 195.000 saja.

Perlu Perlindungan Untuk Tambahan Untuk Tembok

Kalau dinding hanya di cat saja, maka hanya bisa mempercantik tampilannya saja. Tapi untuk perlindungannya terhadap berbagai hal seperti jamur, serangga, maupun api, tentunya kurang.

Lama kelamaan dinding juga bisa mengalami kerusakan. Jadi, menutupinya dengan cat saja tidak akan efektif! Perlu hiasan yang tidak hanya memperindah tapi juga melindungi tembok dengan baik.

Pilih saja wall panel 3D Duralo untuk memperindah sekaligus melindungi tembok rumah atau bangunan komersial!

Kelebihan Wall Panel 3D Duralo

Kelebihan Wall Panel 3D Duralo

Hiasan satu ini bisa menghambat laju penyebaran api dengan baik. Jadi, ketika terjadi kebakaran, api hanya berhenti pada satu titik saja. Sehingga memberikan keamanan untuk bangunan dari kobaran api yang besar.

Terdapat lapisan foam undercoat dibawahnya, sehingga bisa meredam suara dari luar yang bising dan bisa mengganggu aktivitas.

Bobotnya yang ringan tapi kokoh dan kuat, sehingga mudah untuk pemindahan maupun pemasangannya.

Pilihan Motif Wall Panel Duralo

Dengan berbagai pilihan motif yang ditawarkan, kamu bisa bebas memilih sesuai dengan keinginan hati atau kebutuhan interiormu!

Seperti motif batu bata bersusun, pola batik manik-manik, dan motif anyaman yang bisa kamu gunakan untuk tembok baik indoor maupun outdoor.

Motif Wall Panel Duralo

Tidak hanya itu saja, terdapat motif menarik lainnya seperti gelombang modern, batu dan kayu bersusun, serta model keramik yang cantik seperti di rumah-rumah mewah.

Motif Duralo Modern

Akhir Kata

Jadi, itulah berbagai pilihan harga cat tembok yang ukurannya kecil maupun yang besar. Untuk memperindah dan memberi perlindungan tambahan pada dindingmu, solusinya hanya memakai wall panel 3D dari Duralo.

Demikian penjelasan mengenai ulasan kali ini, semoga bermanfaat dan menambah informasi baru bagi kamu semua ya.

×