Panel Dinding PVC – Pada saat ini memang sudah banyak hadir beragam jenis hiasan untuk tembok, guna mempercantik dan memperindah hunian.
Untuk bahannya juga ada bermacam-macam, mulai dari bahan alami hingga yang buatan dari pabrik. Meskipun ada banyak, tapi kamu perlu cari yang benar-benar aman untuk hunian.
Contohnya saja seperti bahan Polivinil Klorida ini yang tak jarang juga untuk hiasan. Namun, apakah sebenarnya aman jika dipakai untuk rumah?
Temukan informasi yang lengkapnya melalui ulasan kali ini. Maka dari itu, simak terus info lebih lengkapnya ya!
Panel Dinding Dari PVC
Bahan berupa Polivinil Klorida ini juga bisa menjadi hiasan untuk tembok. Untuk materialnya sendiri terbuat dari plastik yang jenisnya Polivinil Klorida (PVC).
Beberapa produsen biasanya menggunakan bahan satu ini untuk memproduksi hiasan pada tembok.
Kelebihan Pada Panel Dinding PVC
Ada beberapa kelebihan yang dimiliki oleh hiasan untuk tembok yang terbuat dari bahan ini. Beragam keunggulan pada panel untuk tembok dari PVC ini yaitu:
Tahan Terhadap Air
Bahan PVC ini cukup tahan terhadap air maupun kelembaban. Maka dari itu, kamu bisa menggunakannya pada area pada bangunan yang sering terpapar oleh hawa lembab.
Pemasangannya Relatif Mudah
Panel dari bahan ini pada umumnya bisa dipasang dengan mudah dan terkadang bisa menggunakan alat-alat yang bisa ditemukan di rumah.
Perawatannya Cukup Gampang
Bahan PVC ini punya kecenderungan yang gampang untuk kamu membersihkannya. Untuk perawatannya sendiri cukup mudah, hanya perlu membersihkan dan menjaga penampilannya dengan rutin.
Ada Beragam Desain Dan Warna
Panel untuk hiasan tembok yang dari bahan PVC ini juga biasanya hadir dalam berbagai pilihan desain dan warna. Sehingga memberikan kebebasan bagi siapa saja untuk memilih sesuai dengan keinginan.
Cukup Tahan Lama Dan Tahan Cuaca
Bahan PVC ini memiliki ketahanan yang cukup terhadap cuaca dan lembab. Untuk ketahanannya sendiri juga cukup tahan lama.
Kelemahan Panel Dari Bahan PVC
Rentan Terhadap Kerusakan
Mengalami Pengembangan Dan Penyusutan
Ketahanan Pada Panas
Belum Tentu Aman
Perubahan Warna
Apakah Bahan PVC Aman Untuk Panel Rumah?
Dari pertimbangan kelebihan dan kelemahan bahan yang satu ini, sebenarnya aman saja jika kamu mau menggunakannya untuk rumah.
Tapi ada beberapa hal yang perlu jadi pertimbangan. Beberapa alasannya yaitu:
Harus Yang Tidak Beracun
Perlu pilih bahan yang tidak mengandung racun atau zat kimia dalam proses pembuatannya. Agar aman untuk digunakan dan tidak mengancam kesehatan bagi siapa saja.
Maka dari itu, kamu perlu pilih yang memang sudah sesuai dengan standar oleh instansi terkait agar tetap aman.
Mudah Perawatannya
Perlu juga yang dari segi pembersihan dan perawatannya mudah. Jadi, tidak merepotkan untuk kamu semua yang tidak punya waktu dan kesempatan yang banyak.
Perlu Lingkungan Yang Tepat
Kamu perlu ingat bahwa perlu lingkungan yang tepat kalau ingin memasang panel dari bahan ini. Kalau suhunya terlalu panas maka bisa menyebabkan penyusutan atau pemuaian.
Bahkan warnanya sendiri bisa pudar kalau kondisi lingkungannya tidak tepat!
Pilih Saja Panel Dinding Dari Duralo!
Daripada pusing mencari bahan yang tidak aman, lebih baik pilih saja wall panel untuk hiasan tembok rumah maupun bangunan dari merk Duralo!
Banyak keunggulan dari hiasan yang satu ini lho! Jadi cocok sekali jika kamu semua mau menggunakannya untuk dinding pada berbagai ruangan yang ada di rumah!
Keunggulan Wall Panel 3D Duralo
Pertama, wall panel ini bisa menghambat laju penyebaran api saat terjadi kebakaran di rumahmu. Api hanya berhenti pada satu titik yang terbakar saja.
Rumah jadi tidak sekedar indah, tapi juga ada proteksi tambahannya. Selain itu, ada lapisan foam undercoat pada bagian bawah wall panel 3D Duralo ini.
Sehingga bisa meredam suara bising dari luar. Siapa saja bisa beraktivitas dengan nyaman dan tenang! Bahannya yang ringan dan kokoh, memudahkan bagi siapa saja untuk memasangnya!
Pilihan Motifnya Yang Menarik
Pada panel untuk mempercantik tembok dari Duralo ini ada berbagai pilihan motif yang menarik dan indah lho! Berbagai motif seperti batu bata, manik-manik, maupun pola anyaman!
Selain itu ada berbagai motif lainnya yang bisa kamu pilih. Bentuknya yang timbul dan bertekstur, menjadikan kamu bisa menyentuhnya dan merasakan langsung!
Bentuk dari setiap lembaran wall panel 3D Duralo ini yang presisi, jadi tidak perlu bingung untuk pemasangannya!
Penutup
Kalau soal hiasan yang cantik untuk tembok rumah, serahkan saja pada ahlinya yaitu wall panel 3D dari Duralo! Jadi, jangan salah pilih yang lainnya ya! Cukup panel untuk tembok yang merknya Duralo!
Demikian pembahasan artikel kali ini. Terima kasih sudah menyimak sampai akhir! Nantikan berbagai ulasan menarik selanjutnya di lain waktu ya.